Gempa M 6,1 Guncang Maluku Tengah, Air Laut Sempat Surut, Warga Mengungsi ke Hutan

TRIBUNNEWS.COM, AMBON - Gempa M 6,1 melanda Maluku Tengah, Rabu (16/6/2021) sekitar pukul 13.43 WIT.

Akibat gempa itu, air laut sempat surut dan muncul ombak berukuran kecil menghantam perahu di pinggir pantai.

Talud di pelabuhan Tehoru, Maluku Tengah pun jebol pascagelombang tersebut.

Meski demikian belum ada laporan resmi tinggi gelombang yang menghantam daratan.

Berdasarkan video warga yang didapat Tribun Ambon, air sempat surut dari garis pantai Tehoru.

Dalam video berikutnya, sejumlah

Yasin Payapo Meninggal Dunia, RSUP Leimena Ambon Pastikan karena Covid-19

MALUKU: Direktur RSUP dr. Johanes Leimena Ambon, dr. Gelestinus Eigya Munthe saat Konfrensi Pers, Minggu (1/8/2021).

TRIBUNAMBON.COM - RSUP dr. Johannes Leimena memastikan meninggalnya Bupati Kabupaten Seram Bagian Barat (SBB), Yasin Payapo akibat terpapar Covid-19.

Direktur RSUP dr. Johannes Leimena Ambon, dr. Gelestinus Eigya Munthe menjelaskan, Yasin dinyatakan positif Covid-19 berdasarkan tes usap dengan metode rapid antigen.

"Beliau masuk dengan keluhan batuk dan sesak nafas. Beliau juga

PMI Buka Gerai Vaksinasi Covid-19 di IAIN Ambon Selama 3 Hari

Vaksinasi massal di Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Ambon, Selasa (21/9/2021).

AMBON, TRIBUNAMBON.COM - Palang Merah Indonesia (PMI) Provinsi Maluku menambah sentra vaksinasi bagi sivitas akademika dan publik guna membantu pemerintah dalam mempercepat herd immunity.

Setelah di Universitas Pattimura (Unpatti) dan Universitas Kristen Indonesia Maluku (UKIM), kali ini ada sentra vaksinasi di Institut Agama Islam Negeri Ambon.

Sentra vaksinasi itu resmi dibuka dan beroperasi pada Selasa (21/9/

BREAKING NEWS; Sesosok Mayat Ditemukan di Bawah Jembatan Merah Putih Ambon

AMBON: Sesosok mayat ditemukan di JMP Ambon, Kamis (19/8/2021).

AMBON, TRIBUNAMBON.COM - Warga Kota Ambon dan sekitarnya dihebohkan dengan penemuan sesosok mayat di bawah Jembatan Merah Putih (JMP), Kamis (19/8/2021) siang.

Mayat yang belum diketahui identitasnya itu ditemukan warga tergeletak tepat di bawah jembatan.

Pantauan TribunAmbon.com di lokasi pukul 12.35 WIT, warga sekitar berkerumun di sekitar lokasi menyaksikan peristiwa itu.

Baca juga: Warga Rumahtiga - Ambon Heboh Penemuan Maya

Masyarakat Pesisir Maluku Diminta Waspadai Potensi Banjir Rob Hingga Seminggu ke Depan

Ilustrasi: Sejumlah warga saat beraktivitas ditengah banjir rob yang merendam dermaga pelabuhan kali Adem, Muara Angke, Jakarta Utara, Jumat (01/01/2020). Menurut Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) memberikan peringatan dini terhadap warga pesisir Jakarta terhadap cuaca extrem yang berpotensi hujan disertai angin kencang dan kilat/petir. Tribunnews/Jeprima

TRIBUNNEWS.COM, AMBON - Masyarakat yang tinggal di sejumlah wilayah diimbau agar mewaspadai potensi gelombang tinggi dan ban

Beralih ke TV Digital Tahun Depan, Komisioner KPID Maluku Diharapkan Paham TV Digital

AMBON: Komisioner Komisi Penyiaran Indonesia, Hardly Stefano Pariela saat diwawancarai secara khusus di Studio TribunAmbon.com, Jalan Jenderal Sudirman, Batu Merah, Sirimau, Kota Ambon, Senin (19/4/2021).

TRIBUNAMBON.COM - Komisioner Komisi Penyiaran Indonesia (KPI), Hardly Sefano Pariela berharap anggota KPID Maluku memahami penyiaran digital, terutama manfaatnya bagi masyarakat Maluku.

“Agar masyarakat Maluku bisa menikmati Tv digital tahun depan,” ujar dia saat diwawncarai di Studio TribunA

Ade Putri Minta Maaf Soal Kuliner Maluku

Pendongeng makanan, Ade Putri Paramadita tampil di akun instagramnya, Selasa (6/7/2021)

AMBON, TRIBUNAMBON.COM - Pendongeng makanan, Ade Putri Paramadita meminta maaf atas pernyataannya soal makanan khas Kepulauan Kei, Maluku.

Dalam pernyataannya di akun instagram @misshotrodqueen, Ade menyampaikan permohonan maafnya kepada warga Maluku.

Dia mengaku, tidak bermaksud menghina makanan khas yakni ikan kuah kuning.

"Saya dua hari berturut-turut makan ikan kuah kuning disana. Dan saya bilang dua

Sebut Ikan Kuah Kuning Nggak Enak, Pendongeng Makanan Ade Putri Tuai Kecaman Netizen dari Maluku

AMBON, TRIBUNAMBON.COM - Pendongeng makanan, Ade Putri Paramadita menuai kecaman setelah video wawancara bersama Soleh Solihun dianggap menghina makanan khas Kepulauan Kei, Maluku.

Dalam video wawancaranya, dia menyebut makanan khas ikan kuah kuning tidak enak. Menurutnya, makanan tersebut tidak memiliki rasa alias hambar.

"Gue pernah ke suatu daerah di Maluku Tenggara namanya Tanimbar. Dimana nyaris tidak ada orang yang datang kesana karena itu jauh banget dan terpencil. Penduduknya cuma 500

Dibayar Rp. 4,5 Miliar, Hartanto Kerjakan Proyek Taman Kota Kepulauan Tanimbar Maluku Asal-asalan

Sidang virtual perkara dugaan Tipikor Taman Kota KKT di Pengadilan Negeri Ambon, Selasa (10/8/2021)

AMBON, TRIBUNAMBON.COM – Sempat buron, Hartanto Hoetomo akhirnya menjalani sidang perdana di Pengadilan Negeri Ambon, Rabu (29/9/2021) sore.

Dia diadili terkait perkara tindak pidana korupsi projek taman kota di Kabupaten Kepulauan Tanimbar, Maluku

Sidang virtual itu dipimpin Majelis Hakim, Jenny Tulak dan di hadiri Jaksa Penuntut Umum (JPU), Achmad Attamimi cs, dan penasihat hukum terdakwa.

D

Masih Nihil, Basarnas Resmi Hentikan Pencarian Naruto

AMBON: Tim Sar Gabubgam kerahkan empat perahu karet (raber boot) untuk melakukan pencarian Korban Askar Malik alias Naruto, Minggu (26/9/2021)

AMBON,TRIBUNAMBON.COM - Pencarian Askar Malik alias Naruto, bocah 6 tahun yang terseret arus sungai, resmi dihentikan.

Naruto hilang terbawa arus sungai saat berseluncuran di selokan dekat rumahnya, kawasan Air Kuning, Desa Batu Merah, Kota Ambon, Kamis (23/9/2021) lalu.

Kepala Basarnas Ambon, Mustari mengatakan pencarian terus dilakukan, namun tak mem